
Pengertian Mikroprosesor (Microprocessor) dan Cara Kerja Mikroprosesor
Pengertian Mikroprosesor (Microprocessor) dan Cara Kerja Mikroprosesor – Mikroprosesor adalah sebuah Chip IC atau Sirkuit Terintegrasi yang menggabungkan fungsi inti dari unit pemrosesan pusat (CPU/Central Processing Unit) komputer. Chip IC yang dalam bahasa Inggris ditulis […]